Pentingnya Susu Pertumbuhan Anak 3 Tahun

Susu merupakan salah satu asupan penting yang harus diperhatikan bagi anak-anak. Meskipun bunda sudah tidak memberikan ASI (Air Susu Ibu), namun susu masih tetap harus diberikan untuk mengoptimalkan tumbuh kembangnya. Salah satunya melalui produk susu pertumbuhan anak 3 tahun.

Dewasa ini ada cukup banyak produk susu yang tersedia di pasaran. Namun, bunda harus memperhatikan beberapa aspek saat ingin membelinya. Pastikan susu tersebut memiliki kandungan nutrisi yang lengkap untuk kebutuhannya.

Kenapa Susu bagus Untuk Anak-Anak?

Seperti yang kita ketahui bersama, produk susu telah dilengkapi dengan kandungan nutrisi yang lengkap, khususnya nutrisi untuk mengoptimalkan tumbuh kembangnya. Sebut saja seperti kalsium dan juga protein. Dua kandungan tersebut terdapat pada produk susu.

Kalsium adalah kandungan yang bagus untuk kesehatan dan kekuatan tulang. Kalsium juga dapat mengoptimalkan tinggi badan si kecil. Sedangkan protein bagus untuk pembentukan sel-sel pada tubuh si kecil. Keduanya berperan penting sekali untuk pertumbuhan mereka.

Tidak hanya itu, produk susu juga sudah dilengkapi dengan kandungan vitamin-vitamin yang lengkap. Vitamin berperan penting untuk kesehatan si kecil. Asupan vitamin yang cukup juga dapat membantu mencegah berbagai jenis penyakit berat maupun ringan pada anak-anak.

Selain itu, produk susu juga sudah dilengkapi dengan nutrisi-nutrisi yang bagus untuk kecerdasan anak. Nutrisi tersebut seperti minyak ikan, atau omega 3 & 6. Kandungan tersebut terbukti ampuh untuk mengoptimalkan kecerdasan anak sejak dini. Kandungan tersebut merupakan nutrisi otak yang penting untuk anak-anak.

Rekomendasi Susu Pertumbuhan Terbaik

Bingung mencari produk susu terbaik untuk si kecil? Lactogrow bisa menjadi salah satu pilihan yang paling tepat. Brand susu yang satu ini menyediakan produk susu untuk usia 3 tahun. Ada dua varian rasa yang bisa Anda pilih, pertama Lactogrow original  dan Lactogrow madu.

Produk susu ini sudah dilengkapi dengan berbagai kandungan vitamin yang lengkap, dan juga berbagai nutrisi penting lainnya yang dibutuhkan oleh si kecil pada masa tumbuh kembangnya.

Demikian informasi seputar pentingnya susu pertumbuhan anak 3 tahun. Susu merupakan asupan penting yang perlu diperhatikan oleh setiap orangtua pada anak-anaknya. Semoga informasi di atas dapat menambah wawasan Anda di dunia parenting.