Cara Merayakan Hari Ibu Secara Sederhana
Hari ibu yang jatuh pada tanggal 22 Desember merupakan hari spesial bagi setiap ibu. Jika dulu Bunda yang merayakan hari ini untuk ibu tercinta, mungkin kini saatnya untuk sebaliknya. Meskipun si Kecil belum paham mengenai hari ibu, namun merayakan hari ibu bersama-sama tetap penting dilakukan. Pasalnya, si Kecil akan belajar makna hari ibu sehingga bisa … Read more